Thursday, May 18, 2017

Membuat Animasi Matrik Di CMD

Tags

Membuat Animasi Matrik Di CMD - Assalammu'alaikum Wr. Wb. Pada siang ini saya akan memberikan cara Membuat Animasi Matrik Di CMD. Mungkin banyak yang mengetahuinya, namun saya hanya memberikan yang belum tahu saja. 

Yang diperlukan : 

- Komputer / PC
- Makanan Ringan
- Minuman

Caranya sangat mudah, anda tinggal Copy Code di bawah ini



@echo off
color a
:A
echo %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random% %random%
goto :A

Nantinya tampilanya akan seperti ini. 



Sekian postingan saya hari ini tentang Membuat Animasi Matrik Di CMD. Semoga bisa membantu dan bisa bermanfaat.


EmoticonEmoticon